Cara Mudah Membuat Pesan Pembuka Di Blog
Selamat datang kembali untuk para sahabat blogger yang setia mampir diblog saya, pada postingan kali ini saya akan membahas tentang Cara Mudah Membuat Pesan Pembuka Di Blog.Tujuan dari pesan pembuka dan penutup ini yaitu untuk menyambut kedatangan tamu atau visitor diblog kita. Demonya seperti dibawah ini :
Berikut langkah-langkahnya :
1. Silahkan Masuk ke akun Blogger anda,
2. Kemudian Pilih Dasbor > Rancangan > Edit HTML
3. Selanjutnya cari kode <head> atau gunakan CTRL + F pada keyboard dan masukan kode script berikut dibawahnya :
Keterangan : Ganti tulisan yang berwarna merah dengan pesan yang anda inginkan.
Gimana ? mudah bukan tutorial singkat tentang Cara Mudah Membuat Pesan Pembuka Di Blog , ga ribet dan ga sulit serta ga berbelit-belit gan.
Silahkan dicoba, semoga bermanfaat :)
Berikut langkah-langkahnya :
1. Silahkan Masuk ke akun Blogger anda,
2. Kemudian Pilih Dasbor > Rancangan > Edit HTML
3. Selanjutnya cari kode <head> atau gunakan CTRL + F pada keyboard dan masukan kode script berikut dibawahnya :
<script type='text/javascript'>alert("Selamat datang di blog saya, dan selamat berselancar jangan lupa beri komentar")</script>
Keterangan : Ganti tulisan yang berwarna merah dengan pesan yang anda inginkan.
Silahkan dicoba, semoga bermanfaat :)
Kalo tulisan selamat datangnya diganti sama Like Us on Facebook gimana caranya gan?
ReplyDeletedulu ane pernah make gan. tapi lama-lama annoying juga sih.
ReplyDeleteoo.jadi ditaruh di awal codingan yah biar bisa ada pop up seperti itu yah. nice gan
ReplyDeletebermanfaat banget gan, thanks a lot !
ReplyDeletewah mantap ni gan,, akan segera saya praktekkin nih..
ReplyDeleteall-star-lubis.Blogspot.co.id
all-star-lubis.Blogspot.co.id
ReplyDeletemantap bgat gan,, akan segera saya praktekin gan
ReplyDeletekren simple yah script nya, hehe
ReplyDeleteane pernah bikin kayak gitu. tapi kayaknya malah bikin blog menjadi lebih lambat loadingnya. CMIIW
ReplyDeleteGan kalo cara agar pesan awal nya like halaman gimna ya? Btw nice info gan terima kasih
ReplyDeleteGan kalo cara agar pesan awal nya like halaman gimna ya? Btw nice info gan terima kasih
ReplyDeletepatut dicoba nih mksh infonya gan
ReplyDeleteini yang ane cari cari dari dulu, thanks gan ijin sedot
ReplyDeleteThanks gan saya cobak dulu
ReplyDelete