Cara Membuat Like Box (FansPage) Facebook Melayang di Blog
Cara Membuat Like Box (FansPage) Facebook Melayang di Blog
- Para sobat blogger pastinya sudah tidak asing lagi bukan sama yang
namanya facebook? Oke bener banget facebook merupakan salah satu sosial
media yang sangat digemari oleh semua kalangan masyarakat saat ini.
Kemudian apa kaitannya dengan blog kita? Sebagai pengguna blog pastilah
kita menginginkan jumlah pengunjung yang banyak dan meningkatkan
PageRank kita. Salah satu cara instan yang dapat kita lakukan adalah
melakukan promosi pada account facebook kita, yaitu dengan melakukan
update status dan membuat Like Box (FanPage) blog kita.
berikut nich contohnya yang ada pada blog ane :
Membuat Like Box (FanPage) facebook merupakan cara jitu promosi blog dari sosial media. Cara ini terbukti dapat meraup banyak pengunjung suatu blog dalam waktu singkat. Kemudian Bagaimana penempatan Like Box (FanPage) yang tepat? Kebanyakan sobat blogger pastinya pusing dengan penempatan widget dan gadget anda, apalagi Like Box (FanPage) Facebook ini memerlukan space yang besar. Sebagai solusinya kita bisa membuat Like Box (FanPage) Facebook ini melayang pada Blog kita.
Membuat Like Box (FanPage) facebook merupakan cara jitu promosi blog dari sosial media. Cara ini terbukti dapat meraup banyak pengunjung suatu blog dalam waktu singkat. Kemudian Bagaimana penempatan Like Box (FanPage) yang tepat? Kebanyakan sobat blogger pastinya pusing dengan penempatan widget dan gadget anda, apalagi Like Box (FanPage) Facebook ini memerlukan space yang besar. Sebagai solusinya kita bisa membuat Like Box (FanPage) Facebook ini melayang pada Blog kita.
Tujuan Memasang Widget Like Box Facebook Melayang di Blog
Pada
dasarnya tujuan Memasang Widget Like Box Facebook Melayang di Blog
adalah agar para pengunjung blog mau menyukai halaman facebook yang kita
kelola dengan memberikan jempolnya, sehingga halaman halaman facebook
yang anda kelola semakin banyak. Kelebihan lain dari Widget ini
dilengkapi dengan tombol close sehingga pengunjung bisa dengan mudah
menutup Kotak Widget ini dan walau pun agak sedikit mengganggu
pengunjung tapi masih bisa menutupnya tanpa susah payah.
Cara Membuat Like Box (FanPage) Melayang pada Blog
1. Silahkan Login terlebih dahulu pada Akun Blog anda
2. Pilih menu Tata Letak pada Blog, kemudian klik Tambah Gadget dan pilih HTML/Javascript
3. Masukkan Kode dibawah ini
4. Ganti tulisan berwarna merah dengan kode FanPage Facebook Anda
5. Ketika semuanya telah selesai, pilih Simpan
Cara Membuat Like Box (FanPage) Melayang pada Blog
1. Silahkan Login terlebih dahulu pada Akun Blog anda
2. Pilih menu Tata Letak pada Blog, kemudian klik Tambah Gadget dan pilih HTML/Javascript
3. Masukkan Kode dibawah ini
<!-- FB melayang tombol close --!>
<style type='text/css'>
#kotak-facebook {
position:fixed !important;
position:absolute; /* IE6 */
bottom:-1000px;
right:40%;
margin:0px 0px 0px -182px;
width:310px;
height:auto;
padding:16px;
-webkit-box-shadow: 0px 0px 7px #222;
-moz-box-shadow: 0px 0px 7px #222;
box-shadow: 0px 0px 7px #222; background-color:#FFFFFF; font:normal 1em Cambria,Georgia,Serif;
color:#111;
-webkit-border-top-left-radius: 20px;
-webkit-border-bottom-right-radius: 20px;
-moz-border-radius-topleft: 20px;
-moz-border-radius-bottomright: 20px;
border-top-left-radius: 20px;
border-bottom-right-radius: 20px;}
#kotak-facebook a.close {
position:absolute;
top:-10px;
right:-10px;
background:#333;
font:bold 16px Arial,Sans-Serif;
text-decoration:none;
line-height:22px;
width:22px;
text-align:center;
color:#fff;
border:2px solid #fff;
-webkit-box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
-moz-box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
box-shadow:0px 1px 2px rgba(0,0,0,0.4);
-webkit-border-radius:10px;
-moz-border-radius:10px;
border-radius:10px;
cursor:pointer;
}
</style>
<script type='text/javascript'>
$(window).bind("load", function() {
// animasikan nilai top saat halaman telah selesai dimuat
$('#kotak-facebook').animate({bottom:"50px"}, 1000);
// hilangkan kotak pesan saat tombol (x) di klik
$('a.close').click(function() {
$(this).parent().fadeOut();
return false;
});
});
</script>
<div id='kotak-facebook'>
<p style=" margin-right:10px; font-size:15px; color:#000000;">Join disini dulu ya,<blink> Like This !!!</blink> </p>
<!-- Mulai --!>
<div class="fb-like-box" data-href="https://www.facebook.com/pages/Papercraft-Pariaman/999369416761533" data-width="250" data-height="400" data-colorscheme="light" data-show-faces="true" data-header="true" data-stream="false" data-show-border="true"></div>
<!-- Selesai --!><a class='close' href='#'>×</a>
<p style=" float:right; margin-right:35px; font-size:10px;" >Powered By <a style=" font-size:10px; color:#3B78CD; text-decoration:none;" href="http://joe-erick.blogspot.com">Blogger Widget</a> and <a style=" font-size:10px; color:#3B78CD; text-decoration:none;" http://joe-erick.blogspot.com/2015/02/cara-membuat-like-box-fanspage-facebook.html">Get This Widget</a></p>
</div>
5. Ketika semuanya telah selesai, pilih Simpan
Sekian posting dari saya tentang Cara Membuat Like Box (FansPage) Facebook Melayang di Blog. Mohon Maaf bila ada kesalahan kata, Selamat Mencoba dan Semoga postingan in dapat Bermanfaat bagi anda dan kita semua.
Semoga sukses gan (y)
Semoga sukses gan (y)
mantap gan, nice
ReplyDeleteterima kasih gan :-bd
Deletekeren nih....ane coba dulu gan....
ReplyDeletesilahkan gan, ane tunggu hasilnya nih :D
Deletepengen sih pake itu, tp blog ane gapunya fanspage nya :D
ReplyDeletebikin fanspage baru aja gan :D
Deleteahahah.. bikin fanpage dulu berarti ane ya
ReplyDeletepake fanspage ane aja gan, biar like FP ane rame, wkwkwk
Deleteboleh di coba nih asalkan gak mengganggu terhadap seo
ReplyDeletegak ganggulah gan, bagus itu mah :D
DeleteTipsnya oke nih. tapi ane prepare make yang biasa aj yang disidebar. Mantaps infonya
ReplyDeleteyg mana tu gan, boleh ane liat ?
DeleteMantav infonya gan, nanti klo blog saya dah maju saya akan pasang widget nya :D
ReplyDeletepasang sekarang aja gan :D
Deleteudah coba gan berhasil... maksih tutornya
ReplyDeletekunjungan balik gan
http://geumoto.blogspot.co.id
samasama gan :D
Deleteoke gan, ane segera meluncur :D
mantab bro :D
ReplyDeletemakasih banyak bro udah mampir :D
DeleteWii makasih infonya gan
ReplyDeletemakasih juga udah mampir gan :D
Deletebisa jadi refferensi ini gan izin copot ya gan
ReplyDeletesilahkan gan, sering-sering mampir yee :D
DeleteKeren Sih gan :3 , Memperlambat loading blog kagak ?
ReplyDeleteenggak kok gan, diblog ane malah lebih fast loh :-bd
DeleteLike Box emang penting gan untuk promosi fanpage. Tapi ane udah tau carannya. Tapi nice info lah gan untuk artikel agan.
ReplyDeletemakasih boss udah mau mampir :D
Deleteizin coba gan :-bd
ReplyDeletesilahkan gan, ane tunggu hasilnya :-bd
Deletekeren gan..
ReplyDeletehehe makasih gan, makasih juga udah mau mampir diblog sederhana ini :D
DeleteSip gan...
ReplyDeleteMantap..
mantab juga gan karena udah mau mampir :-bd
DeleteNice infooo...
ReplyDeletemakasih banyak gan :D
Deletemas saya udah langganan artikel nya , tolong bikin artikel terus , ini beneran ngebantu ane loh mas . makasih (JEMPOL)
ReplyDeletewuiss makaasih kalo begitu gan, InsyaAllah selagi saya ada duit buat main warnetnya saya akan selalu poost gan, wkwk :v makasih udah mau mampir :D
DeleteMantap nih, saya coba dulu gan di blog ane nice share.
ReplyDeletewahh, ini nih yang saya cari cari, dari dulu nyari tapi scriptnya gak work, semoga ini workk :-d
ReplyDeleteijin comot gann ^_^